Lowongan Kerja Kemenko Perekonomian - Lokerja7



Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian (Kemenko Perekonomian) merupakan sebuah kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang membidangi koordinasi dan sinkronisasi penyiapan dan penyusunan kebijakan serta pelaksanaannya di bidang perekonomian. Kementerian ini dibentuk pada jaman Orde Baru pada tanggal 25 Juli 1966 dengan nama Kementerian Utama Bidang Ekonomi, Keuangan, dan Industri (EKUIN).




Sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 8 Tahun 2015 tentang Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian mempunyai tugas menyelenggarakan koordinasi, sinkronisasi, dan pengendalian urusan Kementerian dalam penyelenggaraan pemerintah di bidang perekonomian.

Advertiser


Saat ini Kemenko Perekonomian kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Maret 2019. Di era digital ini, Anda bisa memanfaatkan situs openkerja.id untuk mendapatkan informasi terbaru seputar lowongan kerja. Salah satunya lowongan kerja Kemenko Perekonomian yang saat ini sedang mencari calon tenaga kerja yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Dengan diadakannya lowongan ini tentunya mereka mencari atau menginginkan kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi penempatan. Adapun dibawah ini adalah posisi jabatan yang saat ini tersedia bagi Anda para pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir Anda bersama Kemenko Perekonomian dengan kualifikasi sebagai berikut.

Advertiser




Lowongan Kerja Kemenko Perekonomian Terbaru 2019




TENAGA PENDUKUNG TEKNIS BIDANG EKONOMI


Persyaratan:


  • Pria/Wanita 1 Orang

  • Usia maksimal 25 tahun

  • Pendidikan minimal S1 di bidang

    • Ekonomi

    • Komunikasi

    • Manajemen

    • Agribisnis

    • Teknik Industri

    • Perencanaan Wilayah dan Kota

  • Berasal dari Perguruan Tinggi Negeri atau program studi terakreditasi A untuk Swasta 

  • IPK minimal 3.00 (skala 4.00)

  • Memiliki pengalaman kerja, diutamakan dalam lingkungan Pemerintahan

  • Memiliki inisiatif, motivasi kerja, dan komunikasi yang baik

  • Memiliki kemampuan yang baik dalam kompilasi dan pengolahan data, serta pembuatan bahan presentasi/paparan

  • Mampu menggunakan Microsoft Office

  • Jujur, Sopan, Ulet, dan Disiplin

  • Mampu bekerja sama dalam tim atau bekerja secara mandiri

  • Bersedia hadir selama 5 (lima) hari kerja sesuai jam kerja yang berlaku

  • Memiliki NPWP

  • Memiliki BPJS Kesehatan aktif (tidak terhutang iuran) atau bersedia menjadi anggota dan membayar iuran BPJS Kesehatan jika diterima

  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi PNS/ASN/PPPK


TENAGA PENDUKUNG TEKNIS BIDANG PENGELOLA


Persyaratan:


  • Pria/Wanita 1 Orang

  • Usia maksimal 25 tahun

  • Pendidikan minimal S1 di Bidang

    • Ekonomi

    • Komunikasi

    • Manajemen

    • Agribisnis

    • Teknik Industri

    • Perencanaan Wilayah dan Kota

  • Berasal dari Perguruan Tinggi Negeri atau program studi terakreditasi A untuk Swasta dengan 

  • IPK minimal 3.00 (skala 4.00)

  • Memiliki pengalaman kerja diutamakan dalam lingkup Pemerintahan

  • Memiliki inisiatif, motivasi kerja, dan komunikasi yang baik

  • Memiliki kemampuan yang baik dalam kompilasi dan pengolahan data, serta pembuatan bahan presentasi/paparan

  • Mampu menggunakan Microsoft Office

  • Jujur, Sopan, ulet, dan disiplin

  • Mampu bekerja sama dalam tim atau bekerja secara mandiri

  • Bersedia hadir selama 5 (lima) hari kerja sesuai jam kerja yang berlaku

  • Memiliki NPWP

  • Memiliki BPJS Kesehatan aktif (tidak terhutang iuran) atau bersedia menjadi anggota dan membayar iuran BPJS Kesehatan jika diterima

  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi PNS/ASN/PPPK


TENAGA PENDUKUNG TEKNIS BIDANG DESAIN GRAFIS


Persyaratan:


  • Pria/Wanita 1 orang

  • Usia maksimal 25 tahun

  • Pendidikan minimal S1 di Bidang

    • Pendidikan Desain Grafis

    • Desain Komunikasi Visual

    • Komunikasi

    • Teknik Informatika

    • Arsitektur

    • Perencanaan Wilayah dan Kota

  • Berasal dari Perguruan Tinggi Negeri atau program studi terakreditasi A untuk Swasta dengan 

  • IPK minimal 3.00 (skala 4.00)

  • Memiliki pengalaman kerja, diutamakan dalam lingkungan Pemerintah

  • Memiliki inisiatif, motivasi kerja, dan komunikasi yang baik

  • Memiliki kemampuan yang baik dalam kompilasi dan pengolahan data, termasuk memvisualkan data menjadi Info Grafis yang komunikatif, serta dapat membuat bahan presentasi/paparan

  • Mampu menggunakan Microsoft Office

  • Jujur, Sopan, ulet, dan disiplin

  • Mampu bekerja sama dalam tim atau bekerja secara mandiri

  • Bersedia hadir selama 5 (lima) hari kerja sesuai jam kerja yang berlaku

  • Memiliki NPWP

  • Memiliki BPJS Kesehatan aktif (tidak terhutang iuran) atau bersedia menjadi anggota dan membayar iuran BPJS Kesehatan jika diterima

  • Tidak menuntut untuk diangkat menjadi PNS/ASN/PPPK

Pendaftaran:

Nah, bagi kamu yang memenui syarat dan tertarik untuk bekerja di Kemenko Perekonomian, tentunya kamu harus memenuhi persyaratan dan menyiapkan berkas lamaran kerja yang di susun secara rapi. Untuk pendaftaran Lowongan Kerja Kemenko Perekonomian dapat dilakukan dengan mekanisme sebagai berikut.


Pendaftaran dilakukan secara online melalui http://rekrutmentp.ekon.go.id paling lambat tanggla 7 Maret 2019 pukul 12.00 WIB.


Pendaftaran dapat dilakukan secara online. Diharapkan untuk seluruh peserta melampirkan scan KTP, CV, Ijazah, dan Transkrip nilai, kemudian diupload melalui web tersebut ditas. Hasil seleksi administrasi akan diumumkan melalui website diatas pada tanggal 8 Maret 2019


👉 LAMAR


Seluruh proses tahapan seleksi tidak dipungut biaya apapun (GRATIS).





Closing Date: 7 Maret 2019Link: http://bit.ly/ok-337






Silahkan SHARE/BAGIKAN informasi lowongan kerja ini:










Perhatian: Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen disitus ini apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU.




Lowongan Kerja Kemenko Perekonomian - Lokerja.pw