Management Trainee ( Staff Analis Kimia ) - Lokerja7
1 minute read
Pengalaman Kerja:
Fresh Graduate akan dipertimbangkan
Gaji:
IDR
3.000.000
–
3.500.000
Deskripsi Pekerjaan
- Mengkoordinir kerja analis pada shiftnya dan bertanggung jawab terhadap hasil analisanya.
- Menjamin/memastikan semua analisa di laboratorium dikerjakan secara tepat dan akurat sesuai denganprosedur dan instruksi kerja.
- Melakukan kerja analisa laboratorium yang tepat, akurat sesuai dengan prosedur dan instruksi kerja.
- Membuat laporan harian dan atau bulanan dari data analisa laboratorium tepat pada waktunya .
- Melatih personil laboratorium baru dan menjamin hasil analisanya dapat dipertanggungjawabkan.
- Merekam semua data hasil analisa laboratorium.Membantu mengontrol pemakaian peralatan dan bahan kimia/media secara efisien.Mengontrol pemeliharaan dan pengkalibrasian semua peralatan.
- Mendukung pelaksanaan sistem manajemen mutu laboratorium secara keseluruhan.
- Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasannya.
- Menjamin semua zat kimia dibuat secara tepat dan distandardisasi (jika relevan) serta mempertahankantahapannya.
- Menjamin kalibrasi harian dari peralatan yang dipakai sesuai dengan pedoman/panduan.
- Melakukan analisa sampel Uji Profisiensi
Persyaratan
- S1 / D3 / SMK Kimia ( IPK minimal 3.00 )
- Universitas Berakreditasi B
- Umur minimal 22 tahun – maksimal 30 tahun
- Fresh graduated
- Solution Oriented menjadi nilai tambah
- Memiliki semangat kerja tinggi, disiplin dan mandiri
- Bersedia ditempatkan di Sungai Guntung Kec. Kateman – Indragiri Hilir SEI GUNTUNG, KEC. KATEMAN, KAB. INHIL RIAU 29255
Diiklankan sejak
14 November 2019
Ditutup pada
14 December 2019